Aktivitas Fisik, Kualitas Tidur Dan Stress Dengan Kejadian Hipertensi Pasca Bencana Di Puskesmas Kamonji Kota Palu Tahun 2019 (Cross Sectional Study)

Article History

Submited : July 1, 2021
Published : July 6, 2021

Penyakit Tidak Menular (PTM) adalah penyebab kematian terbanyak di Indonesia. Salah satu penyakit tidak menular yang menyerang masyarakat saat ini adalah penyakit hipertensi. Berdasarkan data Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tengah puskesmas yang memiliki jumlah kasus hipertensi peringkat pertama pasca bencana hingga bulan Desember yaitu puskesmas Kamonji sebanyak 568 kasus. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan aktivitas fisik, kualitas tidur, dan stress dengan kejadian hipertensi pasca bencana di Puskesmas Kamonji. Jenis penelitian adalah kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Populasi berjumlah 8812 orang, setelah menggunakan rumus Lameshow didapatkan sampel sebanyak 79 orang yang yang diambil secara purposive sampling. Analisis data menggunakan univariat dan bivariat menggunakan uji chi-square dengan nilai α<0,05. Hasil penelitian menunjukkan variabel aktivitas fisik (ρ=0,002), kualitas tidur (ρ=0,013), dan stress (ρ=0,007) berhubungan dengan kejadian hipertensi pasa bencana di Puskesmas Kamonji Kota Palu. Ada hubungan antara aktivitas fisik, kualitas tidur, dan stress dengan kejadian hipertensi pasca bencana di Puskesmas Kamonji Kota Palu. Responden diharapkan melakukan tindakan pencegahan hipertensi dengan melakukan aktivitas fisik minimal 3 kali dalam seminggu, istirahat yang cukup dengan 8 jam per hari, dan menghindari stress dengan meluangkan waktu untuk membicarakan keluhan dengan seseorang yang dapat dipercaya.

 

1. Kemenkes RI. Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2016. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia; 2016.
2. Riskesdas. Riset Kesehatan Dasar Tahun 2018. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia; 2018.
3. Kemenkes RI. Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2018. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia; 2019.
4. Dinkes Provinsi Jambi. Profil Kesehatan Provinsi Jambi Tahun 2019. Jambi: Dinas Kesehatan Provinsi Jambi; 2020.
5. Dinkes Provinsi Jambi. Profil Kesehatan Provinsi Jambi Tahun 2018. Jambi: Dinas Kesehatan Provinsi Jambi; 2019.
6. Dinkes Kabupaten Batanghari. Profil Kesehatan Kabupaten Batang Hari Tahun 2019. Jambi: Dinas Kesehatan Kabupaten Batang Hari; 2019.
7. Fatimah S, Indrawati F. Faktor Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan di Puskesmas. Higeia J Public Heal Res Dev. 2019;3(1).
8. Weku. Analisis Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan di Puskesmas Kema Kecamatan Kema Kabupaten Minahasa Utara. J Kesehat Masy. 2018;1(2).
9. Zulfendri. Hubungan Pengetahuan, Sikap dan Karakteristik WUS dengan Pemanfaatan Pelayanan IVA di Wilayah Kerja Puskesmas Padang Bulan Kota Medan Tahun 2018. Universitas Sumatera Utara; 2018.
10. Ambar RZ. Hubungan Pengetahuan dengan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan pada Peserta BPJS di Puskesmas Kombos Kecamatan Singkil Kota Manado. Universitas Katolik De La Salle Manado; 2018.
11. Adriana. Akses Pelayanan Kesehatan Berhubungan dengan Pemanfaatan Persalinan Fasilitas yang Memadai di Puskesmas Kawangu. Public Heal Prev Med Arch. 2018;2(1).
12. Irawan B, Ainy A. Analisis Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan pada Peserta JKN di Wilayah Kerja Puskesmas Payakabung, Kabupaten Ogan Ilir. J Ilmu Kesehat Masy. 2018;9(3).
13. Masita A, Yuniar N, Lisnawaty. Faktor-Faktor yang Berhubunngan dengan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan pada Masyarakat Desa Tanailandu di Wilayah Kerja Puskesmas Kanapa Napa Kecamatan Mawasangka Kabupaten Buton Tengah Tahun 2015. J Mhs Kesehat Masy. 2015;1(3).
14. Butar-Butar SS. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Pemanfaatan Pelayanan kesehatan Oleh Peserta BPJS Golongan PBI di Puskesmas Tandang Buhit Kecamatan Balige Tahun 2016. Universitas Sumatera Utara; 2016.
15. Wulandari. Faktor yang Berhubungan dengan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan di UPTD Puskesmas Langara Kecamatan Wawonii Barat Kabupaten Konawe Kepualauan Tahun 2016. J Kesehat Masy. 2016;2(2).
Seftafiani, W., Herawanto, H., Nur, R., & Marselina, M. (2021). Aktivitas Fisik, Kualitas Tidur Dan Stress Dengan Kejadian Hipertensi Pasca Bencana Di Puskesmas Kamonji Kota Palu Tahun 2019 (Cross Sectional Study). Preventif : Jurnal Kesehatan Masyarakat, 12(1), 161-170. https://doi.org/10.22487/preventif.v12i1.299
Fulltext