Penyuluhan Bahaya Penyakit Diare di SDN Inpres 1 Desa Rogo Kecamatan Dolo Selatan Kabupaten Sigi

Article History

Submited : October 17, 2022
Published : October 31, 2022

Salah satu daerah yang hampir setiap tahun terdampak banjir dan mengakibatkan kekurangan air bersih adalah Desa Rogo, Kecamatan Dolo Selatan, Kabupaten Sigi, Provinsi Sulawesi Tengah. Puskesmas Baluase yang terdapat pada Kecamatan Dolo Selatan memasukkan penyakit diare dalam 10 penyakit tertinggi selama tahun 2021 dengan jumlah 179 Kasus, sehingga mendasari kecurigaan bahwa sumber air di Desa Rogo tercemar bakteri Coliform dan Escherichia coly yang merupakan organisme lazim di temukan pada sumber air yang tercemar dan terkontaminasi dengan pathogen. Diare akan menyebabkankehilangan nutrisi yang dibutuhkan anak untuk tumbuh. Untuk itu, dilakukanlah penyuluhan tentang edukasi terkait bahayadiare pasca bencana atau saat mereka berada di pengungsian. Sasaran penyuluhan di fokuskan kepada siswa-siswi di SDN Inpres 01 Desa, kelas 4 dan 5 sebanyak 68 orang. Metode yang akan dilakukan dalam pelaksanaan pengabdian ini meliputi Predan post test utuk mengukur peningkatan pengetahuan peserta terkait penyakit Diare pasca bencana. Penyuluhan Penyuluhan dilakukan dengan menggunakan media PPT dan video. Berdasarkan hasil analisis pre dan post test, didapatkan masih rendahnyapengetahuan tentang bahaya Diare, begitupun terkait pengimplementasian pencegahan terutama dalam hygine perorangan. Penyuluhan dengan menggunakan media audio visual dapat membantu meningkatkan pengetahuan siswa-siswi terkait materiyang disampaikan.

BNPB, Badan Nasional Penanggulangan Bencana. Sebaran Kejadian Bencana Alam Tahun 2021. Diakses: Palu, 12 Januari 2022. https://bnpb.go.id/infografis/kejadi an-bencana-tahun-2021-2.
Erafzon Saptiyulda AS dan Muhammad Arshandi. Bantuan Kemanusian Civitas Akademika POLTEKKES KEMENKES Palu Untuk Korban Banjir Bandang Rogo, Kabupaten Sigi Sulawesi Tengah. Jurnal PKM Poltekia. 2022: Volume 3 Nomor 1
Kementerian Kesehatan, D.K.L.D.K.M., 2019. Kebijakan Nasional Sanitasi Total Berbasis MasyarakatNatalia E.O, B, H, R Kairupan & Seprianto S, M, (2017). Efektifitas Penyuluhan Tentang Penyakit Diare Terhadap Tingkat Pengetahuan Siswa Di Sd Negeri Petta Kabupaten Kepulauan Sangihe. Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi (STBM). Kementerian Kesehatan RI, Jakarta
Permenkes RI. (2010). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor492/Menkes/Per/IV/2010 Tentang Persyaratan Kualitas Air Minum In Peraturan Mentri Kesehatan Republik Indonesia (p. MENKES).
Puskesmas Baluase (2021). 10 Penyakit tertinggi di wialayah kerja Puskesmas Baluase Kecamatan Dolo Selatan, Kabupaten Sigi Tahun 2021
Somantri, Lili & Nurul Huda, 2013. Aktif dan Kreatif Belajar Geografi 1. Jakarta: Grafindo Media Utama
Wijaya, Chandra. Potensi Banjir Bandang pada Wilayah Sigi Sulawesi Tengah Indonesia. Jurnal Borneo Enginering. 2021: Volume 5 Nomor 2. DOI: https://doi.org/10.35334/be.v5i2.18 38
World Health Organization. Maternal Mortality: World Health Organization; 2014.
Nuryati, A., & Indati, A. (1993). Faktor- faktor yang memengaruhi prestasi belajar. Naskah tidak dipublikasikan, Fakultas Psikologi, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.
hasanah, hasanah, Pitriani, P., & Wahid, R. (2022). Penyuluhan Bahaya Penyakit Diare di SDN Inpres 1 Desa Rogo Kecamatan Dolo Selatan Kabupaten Sigi. Jurnal Dedikatif Kesehatan Masyarakat, 3(1), 13-17. https://doi.org/10.22487/dedikatifkesmas.v3i1.552
Fulltext