Pengaruh Edukasi Anemia dengan Media Instagram terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja Putri dalam Mencegah Anemia di SMPN 1 Turikale Maros

Hatijah Hatijah Bio | St. Masithah | Siti Uswatun Hasanah | Kurnia Yusuf | Fitri Wahyuni
Article History

Submited : February 28, 2024
Published : June 7, 2024

Kurangnya pengetahuan tentang anemia merupakan salah satu faktor penyebab terjadinya anemia pada remaja putri di Indonesia. Salah satu cara untuk mencegah kenaikan angka prevalensi anemia adalah dengan melakukan edukasi anemia. Penelitian ini bertujuan  untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh edukasi anemia dengan media instagram terhadap pengetahuan dan sikap remaja putri dalam mencegah anemia di SMPN 1 Turikale Maros. Jenis penelitian yang digunakan adalah Quasi Experiment dengan rancangan penelitian pretest-posttest with control group. Kelompok intervensi diberikan edukasi menggunakan media instagram. Penelitian dilakukan pada bulan juni-Juli 2023 di SMPN 1 Turikale. Teknik pengambilan sampel dengan Cluster Random Sampling. Analisis data menggunakan uji wilcoxon dan uji mann whitney. Berdasarkan hasil uji Wilcoxon yakni 0,000  untuk pengetahuan dan 0.000 untuk sikap dimana hasil tersebut lebih kecil < 0,05  sehingga terdapat pengaruh edukasi anemia melalui instagram terhadap pengetahuan pada kelompok intervensi. Sedangkan pada kelompok kontrol tidak terdapat pengaruh dengan nilai nilai haasil uji wilcoxon lebih > dari 0,05 yakni 0,948 untuk pengetahuan dan 0,490 untuk sikap. Pemberian edukasi anemia melalui media instagram memberikan pengaruh dan meningkatkan pengetahuan dan sikap siswi terhadap Anemia di SMPN 1 Turikale Maros.

1. Astuti, R. W., & Suryani, I. (2020). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Edukasi Kelompok Sebaya Sebagai Upaya Pencegahan Anemia Gizi Besi Pada Remaja. Jurnal Nutrisia, 22(1), 32–38. https://doi.org/10.29238/jnutri.v22i1.197
2. Dewi, K. T. (2020). Pengaruh Penyuluhan dengan Media Video Terhadap Pengetahuan Anemia dan Asupan Konsumsi Zat Besi pada Siswi SMA Denpasar. Sustainability (Switzerland), 4(1), 1–9.
3. Juniyanti, I., & Sunarti. (2022). Pengaruh Penyuluhan Tentang Anemia Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Remaja Putri Di Smk Kartini Kabupaten Sintang. Jurnal Ilmiah Kesehatan Masyarakat, 1(1), 18–24.
4. Laksmita, S., & Yenie, H. (2018). Hubungan Pengetahuan Remaja Putri Tentang Anemia dengan Kejadian Anemia di Kabupaten. Jurnal Ilmiah Keperawatan Sai Betik, 14(1), 104. https://doi.org/10.26630/jkep.v14i1.1016
5. McGlothlin, H., & Killen, M. (2010). Special issue article How social experience is related to children ’ s intergroup attitudes. European Journal of Social Psychology Eur., 40(June 2009), 625–634. https://doi.org/10.1002/ejsp
6. Mengistu, G., Azage, M., & Gutema, H. (2019). Iron Deficiency Anemia among In-School Adolescent Girls in Rural Area of Bahir Dar City Administration, North West Ethiopia. Anemia, 2019, 1–9. https://doi.org/10.1155/2019/1097547
7. Nomiaji, D., Marsofely, R. L., Sumiati, S., Andeka, W., & ... (2020). Pengaruh Penggunaan Media Sosial Instagram sebagai Media Edukasi terhadap Pengetahuan dan Sikap tentang Anemia pada Remaja Putri di SMA Negeri 4 Kota Bengkulu. Skripsi Promosi Kesehatan Poltekes Kemenkes Bengkulu. http://repository.poltekkesbengkulu.ac.id/id/eprint/413
8. Nurrohimah, N. (2017). Pengaruh Pendidikan Kesehatan dengan Booklet Anemia terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja Putri dalam Mencegah Anemia di SMK Ma’Arif Nu Ciamis. Naskah Publikasi.
9. Prayudhea, C. H. (2021). Pengaruh Poster Melalui Media Sosial Instagram Sebagai Media Edukasi Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Remaja Tentang Protokol Kesehatan Covid-19 Di Man 1 Model Kota Bengkulu. 1–66.
10. Putra, R. W. H., Supadi, J., & Wijaningsih, W. (2019). the Effect of Nutrition Education on Knowledge and Attitude About Anemia in Aldolescent. Jurnal Riset Gizi, 7(2), 75–78.
11. Rusdi, F. Y., Helmizar, H., & Rahmy, H. A. (2021). Pengaruh Edukasi Gizi Menggunakan Instagram Terhadap Perubahan Perilaku Gizi Seimbang Untuk Pencegahan Anemia Pada Remaja Putri Di Sman 2 Padang. Journal of Nutrition College, 10(1), 31–38. https://doi.org/10.14710/jnc.v10i1.29271
12. Sari, A. K. (2014). Analisis Karakteristik Gaya Belajar Vak(Visual, Auditorial, Kinestetik)Mahasiswa Pendidikan Informatika Angkatan 2014. Edutic - Scientific Journal of Informatics Education, 1(1), 1–12. https://doi.org/10.21107/edutic.v1i1.395
13. Yunitasari, E., Rachmawati, P. D., & Lestari, D. I. N. (2019). Effort to Prevent Anaemia during Menstruation among Female Adolescent in Islamic Boarding School. Jurnal Ners, 14(1), 28–32. https://doi.org/10.20473/jn.v14i1.9928
14. Zaki, I., & Sari, H. P. (2019). Edukasi Gizi Berbasis Media Sosial Meningkatkan Pengetahuan Dan Asupan Energi- Protein Remaja Putri Dengan Kurang Energi Kronik (Kek). Gizi Indonesia, 42(2), 111.
Hatijah, H., Masithah, S., Hasanah, S., Yusuf, K., & Wahyuni, F. (2024). Pengaruh Edukasi Anemia dengan Media Instagram terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja Putri dalam Mencegah Anemia di SMPN 1 Turikale Maros. Ghidza: Jurnal Gizi Dan Kesehatan, 8(1), 87-92. https://doi.org/10.22487/ghidza.v8i1.1159
Fulltext