Peningkatan Literasi Kesehatan dan Pengetahuan Tentang Food Traffic Light System Pada Mahasiswa Politeknik Karya Persada Muna

Article History

Submited : November 8, 2021
Published : April 30, 2023

Penelitian ini berdasar pada masalah pergeseran penyakit tidak menular (PTM) pada remaja di Indonesia yang terus meningkat sejak tahun 2013 hingga sampai saat ini dan salah satu penyebab PTM adalah pola makan tidak sehat yang dipengaruhi oleh faktor lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan literasi kesehatan dan pengetahuan pada mahasiswa Politeknik Karya Persada Muna tentang kantin dengan food traffic light system. Jenis penelitian ini menggunakan rancangan penelitian quasi experiment dengan desain one group pre test dan post test pada mahasiswa (n = 50 responden).  Pengumpulan data melalui kuesioner yang dibagikan sebelum dan setelah pelatihan. Pengumpulan data melalui wawancara digunakan sebagai data pendukung kuantitatif. Metode analisis data menggunakan n software SPSS tipe 20. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat peningkatan literasi kesehatan mahasiswa yang artinya secara statitistik bermakna karena nilai p<0,05, yaitu p-value= 0,000. Hasil wawancara menunjukkan bahwa akses dalam mencari informasi mahasiswa masih rendah. Terdapat peningkatan pengetahuan mahasiswa yang artinya secara statistik bermakna karena nilai nilai p<0,05, yaitu p-value= 0,000. Hasil wawancara menunjukkan bahwa dengan adanya pelatihan dapat menambah wawasan dan meningkatkan pengetahuan tentang food traffic light system, meskipun terdapat beberapa mahasiswa yang tidak mengalami peningkatan setelah pelatihan. Dengan adanya pelatihan dapat meningkatkan literasi kesehatan dan pengetahuan pada mahasiswa.

1. Hunter, D.J. and Reddy, K.S. (2013). Noncommunicable Disease", New England Journal of Medicine, 364(14), pp.466-474. doi:10.1056/NEJMra1109345
2. World Health Organization. (2014). Global action plan for the prevention and control of noncommunicable diseases 2013-2020
3. World Health Organization. (2018). Noncommunicable diseases country profiles 2018
4. Ezzati, M., & Riboli, E. (2013). Behavioral and dietary risk factors for noncommunicable diseases. New England Journal of Medicine, 369(10), 954-964.
5. Asean University Network Healthy Promoting Framework. (2017). AUN-Health Promotion Network Mahidol University, Thailand.
6. Sari, Martha Puspita, Ika Ratna Palupi, and M. Dawam Jamil. (2016). Persepsi Dan Sikap Konsumen Terhadap Penerapan Traffic Light Card Pada Produk Pangan Kemasan (Consumer’s Perception And Attitude Towards Implementation Of Traffic Light. 39(1):27–36
7. Budiman. (2013). Penelitian Kesehatan. Pertama. edited by S. A. Mifka. Bandung: PT Refika Aditama
8. Nurjanah, Nurjanah, Sri Soenaryati, and Enny Rachmani. (2016) "Health literacy pada mahasiswa kesehatan, sebuah indikator kompetensi kesehatan yang penting." VISIKES: Jurnal Kesehatan Masyarakat 15.2.
9. Nutbeam, D., 2015, Defining, measuring and improving health literacy, Health Evaluation and promotion Health Evaluation and Promotion, 42(4), pp. 450-456.
10. Rababah, Jehad A., et al. (2019): "Health literacy: exploring disparities among college students." BMC Public Health 19.1 1-11.
11. Defago, Daniel, et al. (2020): "Can traffic light nutritional labels induce healthier consumer choices? Experimental evidence from a developing country." International Journal of Consumer Studies 44.2 151-161.
12. Kutner, M., Greenburg, E., Jin, Y., & Paulsen, C. (2006). The Health Literacy of America's Adults: Results from the 2003 National Assessment of Adult Literacy. NCES 2006-483. National Center for Education Statistics.
13. Sinambela, L. P. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara.
14. Herlina, Elin. (2014). Pendidikan Dan Pelatihan Dalam Meningkatkan Model Kerjasama Usaha Menengah Kecil Dan Mikro Dengan Usaha Besar Di Kecamatan Cikoneng Kabupaten Ciamis. Jurnal Ekonologi Ilmu Manajemen, 1(1), 71-81.
15. Lestari, Pipit, and Hanny Handiyani. (2017)"The higher level of health literacy among health students compared with non-health students." UI Proceedings on Health and Medicine 2.
16. Zhang, Xuemeng, et al. (2020)"Red for “stop”:“traffic-light” nutrition labels decrease unhealthy food choices by increasing activity and connectivity in the frontal lobe." Nutrients 12.1: 128.
17. Sason, Anat, Miriam Adelson, Sarit Herzman-Harari, and Einat Peles. (2018). Knowledge about Nutrition, Eating Habits and Weight Reduction Intervention among Methadone Maintenance Treatment Patients. Journal of Substance Abuse Treatment 86:52–59.
18. Defago, Daniel, et al. (2017) "Digestible information: The impact of Multiple Traffic Light nutritional labeling in a developing country.".
19. da Cunha, Diogo Thimoteo, Elke Stedefeldt, and Veridiana Vera de Rosso. (2014). The role of theoretical food safety training on Brazilian food handlers' knowledge, attitude and practice. Food Control 43: 167-174.
20. Reynolds, Joel, and Mary Jo Dolasinski. (2019). Systematic review of industry food safety training topics & modalities. Food Control.
21. Handayani, Sri. (2010). Perbandingan Efektifitas Pemberian Informasi Melalui Media Cerita Bergambar (Komik) Versi BKKBN dengan Media Leaflet. Gaster: Jurnal Kesehatan, 7(1), 482-490
22. Indriyani, L. Dyah P, Ika, Muwakhidah. (2011). Pengembangan Model Pendidikan Gizi Dengan Media Leaflet Terhadap Peningkatan Pengetahuan Tentang Serat Makanan (Dietary Fiberpada Remaja Di Smk Dwija Dharma Boyolali.
23. Sonnenberg, Lillian, et al. (2013)"A traffic light food labeling intervention increases consumer awareness of health and healthy choices at the point-of-purchase." Preventive medicine 57.4: 253-257.
24. Cecchini, Michele, and Laura Warin. (2016) "Impact of food labelling systems on food choices and eating behaviours: a systematic review and meta‐analysis of randomized studies." Obesity reviews 17.3: 201-210
25. Zagone, Leia June. (2021). Traffic Light Nutrition Labelling and Food Choices in a University Mobile Food Pantry. Diss. New Mexico State University.
26. Rapiasih, Ni Wayan, Yeni Prawiningdyah, and Lily Arsanti Lestari. (2010). Pelatihan hygiene sanitasi dan poster berpengaruh terhadap pengetahuan, perilaku penjamah makanan, dan kelaiakan hygiene sanitasi di instalasi gizi RSUP Sanglah Denpasar. Jurnal Gizi Klinik Indonesia 7.2 (2010): 64-73.
harnianti, harnianti, & Yazlim, N. (2023). Peningkatan Literasi Kesehatan dan Pengetahuan Tentang Food Traffic Light System Pada Mahasiswa Politeknik Karya Persada Muna. Preventif : Jurnal Kesehatan Masyarakat, 14(1), 10-25. https://doi.org/10.22487/preventif.v14i1.418
Fulltext